Catatan Harian Mas Andri

Silahkan digunakan dengan bijaksana

back

Panduan Backup Harian Mikrotik dengan Pengaturan SMTP Gmail

01 Juli 2024 || 13:19:52 WIB || ClassyID

Backup harian mikrotik merupakan standart setting mikrotik Classy Indonesia, hal ini dilakukan, jika terjadi kerusakan hardware atau kesalahan setting (human error)

 

 

  • Siapkan Gmail yg sudah bs digunakan mengirim email melalui jalur SMTP, cara ceknya gampang, silahkan login dahulu gmailnya, stelah itu buka link ini https://s.id/smtpgmail , jika masih dalam keadaan off/non aktif, silahkan diaktifkan dahulu
(dalam bhs inggris)
 
(dalam bhs indonesia)
 
 
  • Setting konfigurasi pengiriman email mikrotik, melalui winbox
 
Email Setting :
Server : smtp.gmail.com
Port : 587
Start TLS : yes
User : namaEmail
Password : PasswordEmail
 
 
  • ff
 
 
screenshoot winbox
 
 
 
Berikut ini scriptnya : 

#----deklarasi variable------------------------------------------------
:local ts [/system clock get time]
:set ts ([:pick $ts 0 0].[:pick $ts 3 5].[:pick $ts 6 8])
:local ds [/system clock get date]
:set ds ([:pick $ds 7 11].[:pick $ds 0 3].[:pick $ds 4 6])
:local identitasRouter [/system identity get name];
:local emailTujuan [/tool e-mail get from];
:local idtime [/system clock get time];
:local seriMikrotik [/system resource get board-name];
#--------------------------------------
#-----Backup keseluruhan---------------
:local FileBackup ($identitasRouter.$seriMikrotik."-script-".$ds.".rsc")
/export file=$FileBackup;
#-----Mengirim email-------------------
:delay 10s
:log info "Sedang mengirim email, silahkan tunggu beberapa detik..."
/tool e-mail send subject=$FileBackup body=$FileBackup to=$emailTujuan start-tls=yes file=$FileBackup
:log info "Email sudah terkirim..."
#-----menghapus -----------------------
:delay 30s
:if ([:len [/file find name=$FileBackup]] > 0) do={/file remove $FileBackup}
:log info "$FileBackup telah dihapus..!"
#----Whatsapp------
:delay 30s
/tool fetch url="http://kirimwa.classy.id/kirimwa.php?pesan=*BACKUP*%20Script%20Router%20Sudah%20Dikirim%20ke%20$emailTujuan%20Pada%20$idtime%20Melalui%20Router%20*$identitasRouter*&handphone=085648811419" keep-result=no
:log info "Notifikasi Whatsappl sudah terkirim..."
#--------------------------------------